Akhirnya, walaupun dengan seadanya, karena tidak sempat meluangkan waktu yang lebih intensif, Jalan Jajan Hemat versi bahasa Inggris diluncurkan. Mohon maklum kalau bahasa Inggris maupun tampilan yang dibuat masih jauh dari bagus. Silahkan di klik di http://UniquelyIndonesia.blogspot.com. Adapun tujuan kami meluncurkan Jalan Jajan Hemat versi Bahasa Inggris tidak lain untuk memberikan informasi pariwisata Indonesia untuk orang dari luar negeri. Kalau sebelumnya target Jalan Jajan Hemat adalah untuk wisatawan lokal, maka UniquelyIndonesia ini targetnya adalah wisatawan asing.
Silahkan dilihat, dikasih komentar, dikritik juga boleh, dan kami akan lebih berterima kasih lagi, jika Anda sudi meluangkan waktu untuk meng-klik iklan dari google yang ada disana. 🙂
Klik tidak klik tetap thank you… Semoga pariwisata Indonesia makin maju.
Salam Jalan Jajan Hemat…