Salah satu tempat yang sayang kalau dilewatkan saat Anda berlibur ke Malaysia adalah ke Genting. Disana Anda dapat menikmati aneka permainan, melihat pemandangan yang indah dari atas bukit di Malaysia, bahkan bisa mencoba keberuntungan di kasino (tapi JJH tidak merekomendasikan…
Review Hotel China Town 2 Kuala Lumpur (Malaysia)
Masih seputar review hotel di Kuala Lumpur, JJH (tim Jalan Jajan Hemat) kali ini mencoba menginap di China Town 2 yang terletak di daerah China Town, Petaling Street. Untuk mencapai hotel ini di sore hari agak sulit karena pedagang menggelar…
Review Hotel YY38 Kuala Lumpur (Malaysia)
Melanjutkan posting review hotel di KL- series, kali ini kami mereview Hotel YY38. Letak hotel ini di wilayah Bukit Bintang, hanya 1 blok dari Hotel Radius International. Hotel dengan desain berwarna – warni ceria ini lebih kecil dari hotel Radius,…
Review Hotel Radius Kuala Lumpur (Malaysia)
JalanJajanHemat akan mengulas pengalaman menginap di beberapa hotel di Kuala Lumpur selama perjalanan JJH ke KL-Macau-HK kemarin, semoga dapat memberikan gambaran untuk JJH-lovers Hotel pertama yang kami tempati adalah Hotel Radius International Hotel ini sangat ramai dikunjungi oleh para turis,…
Catatan Perjalanan HCMC by JJH hari kelima
Sambungan dari hari keempat Pada hari kelima ini JJH mengunjungi Chu Chi Tunnel, salah satu tempat wisata yang wajib dikunjungi saat berlibur ke Vietnam (Ho Chi Minh City). Kami sarankan menggunakan tour lokal saja sehingga tidak repot. Kami membeli tour…