Sains itu membosankan? Wah Anda perlu mengunjungi Singapore Science Center, karena tempat ini sangat menarik untuk anak2 maupun orang dewasa yang menyukai sains/iptek. Kalau dibandingkan dengan di Indonesia, kira2 sama dengan museum Iptek di Taman Mini Indonesia Indah, tapi mungkin…
Sentosa Island (Singapura)
Pulau Sentosa ini adalah Dunia Fantasi-nya Singapura. Letaknya di sebuah pulau kecil, untuk mencapai kesana ada beberapa cara, yang pertama adalah naik cable car (kalau di Ancol namanya Gondola). Tarifnya untuk sekali jalan adalah $9.9 untuk dewasa dan $4.5 untuk…
Taman Cibodas Mandalawangi (Puncak)
Penat dengan kepadatan di kota Jakarta yang semakin menjadi-jadi, kami sekeluarga rindu untuk mencari udara sejuk sebagai refreshing. Untuk ke Bandung (kota favorit keluarga kami) terasa tanggung karena tidak ada tanggal merah di bulan Nov 07 ini. Akhirnya kami memutuskan…
Kawah Putih dan Situ Patengan (Bandung)
Di Bandung Selatan, ada beberapa obyek pariwisata yang cukup menarik untuk dikunjungi. Diantaranya adalah Kawah Putih dan Situ Patengan (orang sering menyebutnya Situ Patenggang). Dikarenakan jaraknya yang cukup jauh dari kota Bandung,sekitar 2,5 jam, disarankan jika Anda hendak mengunjungi tempat…